932224 TEKNIK PEMBUATAN AKTA I

Teknik Pembuatan Akta I merupakan mata kuliah yang substansinya meliputi teknik- teknik pembuatan suatu akta, jenis-jenis akta, unsur-unsur pembuatan akta dan susunan di dalam pembuatan akta. Secara umum, pembelajaran terkait arti penting teknik pembuatan akta, yang bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada mahasiswa calon notaris agar dapat mendalami tata cara dan sunbtansi dari pembuatan akta.

Capaian Pembelajaran

CapaianPembelajarandalam matakuliahTeknik Pembuatan Akta Iini: Mahasiswa mampu mengindentifikasi dan menjelaskan teknik pembuatan akta (M1), menjelaskan prosedur pengangkatan anak/adopsi (M2), menganalisis jenis-jenis akta yang dibuat dan pembentukan badan usaha (M3), dan menganalisis hal-hal terkait kredit, waris, dan akta kuasa (M4).

Pengetahuan Awal

Tidak ada mata kuliah prasyarat dalam menempuh mata kuliah ini.

Referensi Umum

Referensi Buku Pustaka

Update: 2025-03-14 00:45:05 sesuai RPS Online
Dosen/PJMK: Lanny Kusumawati